hujan deras yang tidak henti-henti membasahi lombokselama 2 hari berturut membuat debit air terus meningkat yang mengakibatkan tanggul sungai jebol dan menggenai wilayah Lombok barat, yaitu desa parampuan, dasan geres, dan beberapa desa lainnya. debit air yang besar membuat beberapa rumah juga hancur karena derasnya arus yang mengalir.
tim sar NTB, Polisi dan TNI mengevakuasi warga ketempat aman. Puluhan Keluarga menanti bantuan berupa selimut dan makanan. warga belum berani untuk kembali ke rumah masing-masing dikarenakan hujan yang mengguyuri lombok barat masih deras dan belum reda. tim medis dari tni dan polisi serta rumah sakit tetap bersiaga untuk mengawasi kesahatan pengungusi. agar tidak terkena diare atau penyakit lainnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar